Admin Pekerja Kantoran yang nyambi menjadi "Blogger" , Konten kreator dan Sosial Media Enthusiast Tidak ada komentar

Ketika hidup lebih penting daripada makan , kisah macan tutul yang terjebak

 

Sumber gambar twitter @prajwalmanipal

ya mungkin judul diatas related dengan apa yang dialami oleh seekor macan tutul ,jadi foto ini beredar di akun twitter @prajwalmanipal ,belio adalah seorang jurnalis dari thenewsminute

ceritanya si macan tutul lagi cari mangsa trus ngeliat seekor anjing ,di kejar deh.

si anjing lari terbirit-birit dan masuk ke dalam toilet warga dan di ikuti oleh si macan tutul

warga yang melihat hal tersebut langsung mengunci toilet tersebut dan macan tutul terkunci bersama buruannya selama lebih dari 7 jam.

dan sebuah pemandangan yang luar biasa terjadi , macan tutul tidak memangsa anjing tersebut padahal inilah kesempatan terbaiknya untuk memuaskan rasa laparnya .

kenapa hal itu bisa terjadi ?

besar kemungkinan sang macan tutul panik dengan keadaan tersebut dan rasa takutnya melebihi rasa laparnya 

dan orang-orang pun berdatangan ingin menangkap si macan tutul dengan jaring tapi tidak berhasil karena si macan tutul berhasil kabur 

kini tinggallah si anjing kampung yang terduduk lesu campur terharu karena baru saja lepas dari santapan macan tutul 



salam hangat 

Geovani 


Komentar (0)

Posting Komentar

Ajukan Pertanyaan dibawah ini

Cancel